
*EPISODE BUAH NAGA* Bunga Naga Sudah Mulai Mekar. Temans, akhir-akhir ini baik pada pagi atau malam hari aku selalu memperhatikan pohon Naga yang tumbuh di depan rumah. Emmm, aku benar-benar sedang mengamati pertumbuhan calon buah naga. :hmm: Rasanya koq seperti detektif saja ya, mengamati. :silau: Mungkin untuk bulan ini beberapa postinganku berisi […]