Kamu Sering Bertanya-tanya Tentang Bisul? Temukan Jawabannya Bersama dr. Jessica
Kamu Sering Bertanya-tanya Tentang Bisul? – Siapa nih yang disini pernah bisulan? Pastinya sebagian besar orang pernah mengalaminya. Hal yang wajar jika kita pernah bisulan tapi kita juga perlu waspada kalau terlalu sering kena bisul, bisa jadi tanda ada penyakit lain lho, gengs!
Nah, kali ini GoPlay lewat program live streamingnya bersama dr. Jessica yang merupakan seorang dokter sekaligus konten kreator di GoPlay akan membawakan topik keren tentang bisul nih! Kalian tau sendiri kan GoPlay selalu punya konten kreator yang hebat- hebat dan nggak cuma sekedar menghibur kamu tapi juga membagi atau sharing ilmu. Two thumb for GoPlay!
Ngomong- ngomong soal bisul, menurut dr. Jessica bisul itu timbul karena adanya infeksi bakteri, bisa karena ada luka atau gigitan serangga yang kemudian menyebabkan infeksi dan menimbulkan bisul.
Bisul atau yang sering kita sebut dengan bisulan adalah salah satu gangguan pada kesehatan kulit yang sangat umum terjadi. Pada umumnya orang yang mengalami bisulan akan timbul benjolan kecil pada bawah jaringan kulit yang menimbulkan rasa nyeri. Kebanyakan yang terjadi, kulit di sekitar bisul menjadi warna merah hingga merah muda. Hal tersebut merupakan tanda bahwa terjadinya peradangan sampai menimbulkan bisul.
Kondisi bisulan tersebut terjadi karena folikel rambut yang terletak di bawah permukaan kulit yang terjadi infeksi. Infeksi itu kemudian menyebabkan peradangan sehingga tidak diharapkan saat penderitanya sering merasakan nyeri. Saat benjolan bisul pecah umumnya akan mengeluarkan cairan berwarna keruh atau nanah.
Walaupun disebut gangguan yang ringan, akan tetapi hal tersebut sangat mengganggu dan membuat tidak nyaman. Saat bisul tersebut bergesekan dengan benda ataupun baju pasti sering membuat rasa nyeri yang sangat mengganggu kita.
Karena itu kamu perlu tahu hal apa saja yang bisa menjadi penyebab timbulnya bisulan ini. Dengan begitu kamu akan lebih mudah melakukan pencegahan yang tepat serta efektif. Salah satunya adalah dengan menjaga kesehatan serta kebersihan tubuh secara teratur. Hal tersebut untuk mencegah bakteri masuk ke dalam tubuh. Seperti misalnya orang yang terlalu gemuk biasanya lebih rentan terkena bisul, hal tersebut dikarenakan orang yang gemuk lebih mudah berkeringat, dan area lipatan kulit menjadi lembab.
Dokter Jessica juga memberikan penjelasan bahwa makan telur tidak menyebabkan bisulan. Hal tersebut hanyalah sebuah mitos belaka ya bestie! Jadi buat kalian yang suka makan telur, donโt be panic!
Jadi kuncinya yaitu: Jagalah kebersihan ya bestie! Baik kebersihan tubuh maupun lingkungan sekitar.
Selain uraian diatas masih banyak banget berbagai penjelasan mengenai bisul yang bisa banget kamu dapetin dari live stream nya dr. Jessica. Gimana? Menarik banget kan pembahasan tentang topik yang satu ini?ย Yuk tonton live streaming nya dr. Jessica! Dan masih banyak pembahasan mengenai topik- topik lain yang penting dan menarik lho buat kita tonton!
Buat kalian yang udah join GoPlay, yuk gercep tonton videonya! Buat yang belum join GoPlay, nggak bakal nyesel deh dijamin, kamu bakal dapetin banyak ilmu yang bermanfaat dan juga hiburan yang keren- keren. Belum lagi GoPlay adalah platform yang hobi kasih banyak hadiah setiap harinya, dijamin kamu bakal betah deh!
Yuk segera install GoPlay di Playstore/ IOS kamu dan tonton video live streaming nya cuma di GoPlay! Dijamin nggak ada ruginya deh. Berikut adalah link nya ya bestie https://goplay.co.id/e/bahas-tentang-bisul
Happy watching!
Leave a Reply