Review Implora WOW! Brow Pomade Varian Black dan Dark Grey

Review Implora WOW! Brow Pomade

Review Implora WOW! Brow Pomade – Bagiku, enggak apa-apa banget kalau keluar rumah tanpa make up-in alis. Keluar rumah itu enggak hanya saat beli sayuran di warungnya Mak Wahyu dowang, tapi sudah termasuk saat kerja, nongkrong, bahkan ke kondangan tanpa bikin alis pun enggak masalah. Pokoknya aku tetap percaya diri melangkahkan kaki tanpa menggambar atau membuat alis.

For Your Information, bentuk alisku termasuk pendek dan tipis. Bahkan bisa dibilang sangat tipis. Seorang perempuan pada umumnya kalau punya alis tipis pasti berusaha buat pakai pensil alis, pomade, atau bahkan sulam alis buat menyempurnakan make up dan juga menunjang penampilannya. Apalagi kalau mau kondangan atau arisan, membuat alis adalah wajib. Tapi enggak berlaku buatku. Aku merasa enggak begitu perlu bikin alis karena menggunakan kacamata. Iya, bagian alis enggak begitu terlihat karena adanya kacamata. Ini menjadikanku merasa aman. Hahaha. Alasan lainnya yaitu karena aku enggak bisa bikin alis, enggak telaten dan butuh waktu lama, bukan?

Eits…tapi itu kemarin-kemarin, sebelum aku berkenalan dengan Brow Powmade dari Implora. Yups, pada artikel ini aku akan berbagi pengalaman betapa mudahnya membuat alis, betapa menggambar alis itu enggak seribet yang aku bayangkan, membuat alis begitu menyenangkan sampai bikin ketagihan. Tentu pengalaman ini berkat produk Implora WOW! Brow Pomade.

Review Produk Implora WOW! Brow Pomade Varian Shade Dark Grey dan Black.

Brow pomade merupakan kosmetik khusus alis yang digunakan untuk membentuk dan mengisi rambut-rambut alis agar tampak lebih tebal. Sebelum aku membagikan pengalaman atau review hasil pemakaian Brow Pomade dari Implora, yuk cari tahu seperti apa produknya dan berapa harganya sampai bikin aku yang tadinya malas bikin alis menjadi ketagihan, lagi, lagi, dan lagi.

Brand: IMPLORA

Nama Produk: WOW! Brow Pomade

Varian: Black dan Dark Grey

Netto: 2.5 gram

PAO: 6 bulan

No. BPOM: NA11231200814 (Black) dan NA11231200812 (Dark Grey)

Harga: Rp29.500,-

Made in Indonesia

Packaging.

review implora wow brow pomade 2

Implora WOW! Brow Pomade ini dikemas menggunakan box mungil dengan warna menyesuaikan shade. Pada kemasan dus kecil ini terdapat banyak informasi produk mulai dari merek, shade warna, ingredients, cara pakai, berat bersih, tanggal kedaluwarsa, hingga barcode BPOM RI. Jadi, buat yang masih bertanya-tanya atau was was produk ini sudah BPOM atau belum, bisa langsung scan barcode-nya di kemasannya.

Semakin penasaran dengan isi produknya, aku buka boxnya, dong. Ternyata enggak hanya mewah di luar, tapi produk yang dikemas menggunakan jar kecil dari bahan akrilik juga terlihat mewah. Baru melihat tutupnya saja gemas rasanya. Lalu, selain Brow Pomade juga terdapat aplikator 2 in 1,  spoolie brush sama kuas alis. Merapikan alis pun tentu sangat mudah. Ini aplikatornya juga mungil banget sehingga sangat mudah buat dibawa kemana-mana.

Pada jar bagian bawah terdapat stiker yang menginformasikan klaim produk, expired date, serta shade warna yang memudahkan kita saat akan menggunakan Brown Pomade. Jadi, teman-teman enggak usah khawatir kalau misal kemasan boxnya hilang, ya.

FYI, ada empat pilihan shades Implora WOW! Brow Pomade, yaitu Medium Brown, Dark Brown, Dark Grey dan Black. Kali ini, aku nyobain  Dark Grey dan Black yang menurutku cocok buat kulit wajahku yang sawo matang ini. 

Ingredients.

Polyethylene, Ceresin wax, Microcrystalline Wax, Beeswax, Isododecane, Isohexadecane, Aluminum Hydroxide, Sorbitan Sesquioleate.

varian implora wow brow pomade

Tekstur.

Brow Pomade dari Implora ini teksturnya padat tapi creamy. Pas melihatnya untuk pertama kalinya, tuh, jadi teringat semir sepatu zaman dahulu yang digunakannya pakai sikat. Mirip banget cuma ini versi kecil dan tentu lebih lembut dari semir sepatu. Hahaha.

Uniknya, saat mulai diaplikasikan ke alis tuh seperti ada oil-nya. Terasa banget oily dan gampang diblend. Tapi pas masih asyik meratakan brow pomadenya, udah enggak berminyak lagi. Termasuk cepat keringnya. Aku kira bakal lama karena kesan pertama memang creamy agak basah.

Keunggulan Implora WOW! Brow Pomade.

Cara Pakai Implora WOW! Brow Pomade.

implora wow brow pomade

Review Hasil Pemakaian Implora WOW! Brow Pomade Shade Dark Grey dan Black.

Ini adalah pengalaman pertamaku membuat alis tanpa ribet. Iya, beberapa tahun yang lalu (kelihatan udah lama banget), aku pernah nyobain menggambar alis menggunakan pensil alis. Pertama kali nyobain dan mendapatkan hasil yang sama sekali enggak bikin kau semakin percaya diri. Ya…pada dasarnya memang enggak ada bakat buat menggambar alis, ya. Eh…namanya juga usaha meskipun hasilnya di luar ekspektasi. Padahal sudah mengikuti tutorial. Hahaha.

Kali ini, aku merasa sangat dimudahkan saat membuat alis mata. Iya, brow pomade ini sangat mudah diaplikasikan dan diblend. Jadi, enggak membutuhkan effort yang tinggi untuk mendapatkan alis yang cantik. Cukup diratakan pelan-pelan pada alis, gitu. Iya, pelan saja dan tipis-tipis saja dulu atau sesuai selera lah, ya. Nah, aplikator bagian sisirnya tuh kurang lembut. Jadi, jangan buru-buru buat meratakan brow pomadenya. Tunggu sampai 5 detik dulu biar agak kering karena kalau baru diaplikasikan tuh masih terasa agak basah. Masih basah langsung disapu bisa-bisa hilang, dong.

Aku punya dua shades warna brow pomade: dark grey dan black. Keduanya sudah aku coba dan dua-duanya pas buat tipe alisku yang tipis dengan kulit sawo matang. Yaps, suka banget karena warnanya intens.

brow pomade implora

Kesehariannya, aku memilih menggunakan shade dark grey karena terlihat lebih menyatu dan natural. Lalu, shade dark ini memang pekat banget, ya. Jadi, kalau mau pakai ini pasti tipis-tipis banget. Maklum, anak pemula sukanya yang tipis-tipis saja. Takut dikira saingan sama Shin-chan.

Aku sepakat banget dengan klaim Pigmented dan Matte Finished dari produk brown pomade Implora ini. Meskipun awalnya agak oily, tapi hasil akhirnya tanpa kilau. Lebih dari itu, aku suka karena bisa tahan lama atau long-lasting dan juga waterproof.

Hasil Pemakaian Implora WOW! Brow Pomade Shade Dark Grey dan Black.

Pokoknya, sekarang membuat alis bukan perkara susah apalagi ribet. Sudah enggak perlu bantuan “cetakan alis” yang pernah viral itu. Ada Implora WOW! Brow Pomade, aplikasikan tipis-tipis pada alis mata, make up pun menjadi lebih sempurna.

Buat teman-teman yang lagi mencari Brow Pomade atau mau nyobain produk baru Implora WOW! Brow Pomade boleh langsung membelinya di website resmi Implora atau Shopee. Langsung saja klik tombol di bawah ini, ya.

implora-logo
logo shopee

#ApprovedByMe #ImploraWowBrowPomade #ImploraMoisturizer

You Might Also Like

Leave a Reply

%d bloggers like this:
slot gacor slot777 horas88 laris4d slot777 slot gacor toto togel https://bcyogyakarta.beacukai.go.id/slot-gacor/ slot online https://vaksin.dd.stikom-bali.ac.id/design/produk/sistem-gacor/ slot thailand horas88 https://www.lambusa.opendesa.id/shop/lae138-gacor/ https://journal.bappenas.go.id/tools/saatnya-gacor/ https://prdukgacor.waytawar.opendesa.id/ https://rstugurejo.jatengprov.go.id/products/boluibocabo/ https://https://rstugurejo.jatengprov.go.id/products/server-thailand/ https://rstugurejo.jatengprov.go.id/products/server-luar-negeri/ https://rstugurejo.jatengprov.go.id/products/toto-macau/ https://xkotosingkarak.solokkab.go.id/template/bokonge-ireng/
https://tanjung.opendesa.id/gofood/https://dinsos.cirebonkota.go.id/janda-gacor/https://prdukgacor.waytawar.opendesa.id/https://sadav.sultengprov.go.id/.well-known/slotcc-gacor/

vilaslot

vilaslot

vilaslot

vilaslot

vilaslot

vilaslot

vilaslot

vilaslot

vilaslot

vilaslot

rtp vilaslot

vilaslot

vilaslot

https://vilaslot.com/

https://vilaslot.com/

https://vilaslot.win/

https://vilaslot.biz/

https://vilaslot.work/

https://vilaslot.me/

https://vilaslot.us/

https://vilaslot.fun/

https://vilaslot.pro/

https://vilaslot.cc/

https://rtpvilaslot.com/

slot88

slot777

slot gacor

harum4d

harumslot

agen5000

dadu4d

vilaslot

agen5000

agen5000

agen5000

agen5000

harumslot

slot dana

slot ovo

sv388

slot thailand

sbobet

slot dana

slot thailand

slot thailand

slot777

slot thailand

slot dana

slot thailand

slot777

slot terpercaya

slot demo

slot777

slot terpercaya hari ini

live draw hk

slot777

slot dana

slot demo

slot gacor

slot demo

slot777

slot777

slot777

slot 4d

slot thailand

slot777

slot demo

slot777

slot thailand

slot777

slot demo

slot thailand

slot777

slot demo

slot thailand

slot demo

slot terpercaya

slot thailand

slot 4d

slot thailand

slot qris

akun pro thailand

slot maxwin

agen5000

agen5000

live draw hk

toto macau

slot thailand

slot demo

slot mahjong

slot777

slot demo

slot demo

slot demo

slot demo

slot77

slot88

janji gacor

slot gacor

slot resmi

slot777

slot thailand

slot777

slot thailand

slot thailand

slot thailand

slot777

https://jurnal.fti.umi.ac.id/products/slotthailand/

naga666

SLOT7000

SLOT7000

SLOT7000

SLOT7000

SLOT7000

RTP SLOT7000

RTP CIKA303

CIKA303

CIKA303

CIKA303

ERIGO4D

RTP ERIGO4D

ERIGO4D

erigo4d

erigo4d

CIKA4D

RTP CIKA4D

https://awalslot.art/

https://awalslot.pro/

https://thin-ghost.org/

https://ronsnider.com/

https://heylink.me/cikabet-asli/

https://awalslotgacor.site/

https://awalslotmantap.site/

https://awalslotsukses.site/

https://awalslotmaju.site/

https://awalslotmajuterus.site/

https://awalslotsultan.site/

https://www.iaknambon.dilmilti3-surabaya.go.id/pages/akun-pro-kamboja/

https://www.iaknambon.dilmilti3-surabaya.go.id/pages/akun-pro-rusia/

https://www.iaknambon.dilmilti3-surabaya.go.id/pages/akun-pro-jepang/

https://www.iaknambon.dilmilti3-surabaya.go.id/pages/akun-pro-malaysia/

https://www.iaknambon.dilmilti3-surabaya.go.id/pages/akun-pro-thailand/

https://www.iaknambon.dilmilti3-surabaya.go.id/pages/akun-pro-taiwan/

https://www.iaknambon.dilmilti3-surabaya.go.id/pages/akun-pro-myanmar/

https://www.iaknambon.dilmilti3-surabaya.go.id/pages/akun-pro-vietnam/

https://www.iaknambon.dilmilti3-surabaya.go.id/pages/akun-pro-hongkong/

https://www.iaknambon.dilmilti3-surabaya.go.id/pages/akun-pro-filipina/

https://www.iaknambon.dilmilti3-surabaya.go.id/pages/akun-pro-swiss/

https://www.iaknambon.dilmilti3-surabaya.go.id/pages/akun-pro-singapore/

https://www.iaknambon.dilmilti3-surabaya.go.id/pages/akun-pro-china/

https://www.iaknambon.dilmilti3-surabaya.go.id/pages/akun-pro-amerika/

https://www.iaknambon.dilmilti3-surabaya.go.id/pages/akun-pro-korea/

https://www.iaknambon.dilmilti3-surabaya.go.id/pages/akun-pro-italia/

https://www.iaknambon.dilmilti3-surabaya.go.id/pages/akun-pro-sydney/

https://www.iaknambon.dilmilti3-surabaya.go.id/pages/akun-pro-prancis/

https://www.iaknambon.dilmilti3-surabaya.go.id/pages/akun-pro-indonesia/

https://www.iaknambon.dilmilti3-surabaya.go.id/

https://www.iaknambon.dilmilti3-surabaya.go.id/slot-thailand/

https://heylink.me/Awalslot/

https://journal.fib.uho.ac.id/products/slot-thailand/

sv388

slot gacor malam ini

https://slot88.stikes-aisyiyahbandung.ac.id/

situs slot gacor hari ini 2023

https://slot-thailand.telukempening.opendesa.id/

https://bonus.koni.klungkungkab.go.id/server-thailand/

https://binangun-singgahan.desa.id/slot-thailand/

slot thailand

pesgslot

adlvslot

pisces88

psgslot

psgslot

psgslot

psgslot

adlvslott

adlvslott

psgslot

psgslot

psgslot

psgslot

psgslot

psgslot

slot demo

slot thailand

slot resmi

slot demo

slot resmi

server thailand

adlvslot

adlvslot

adlvslot

slot demo

slot dana

slot resmi

adlvslot

adlvslot

psgslot

psgslot

porno filim

situs porno

seks filim porno

seks filim porno

situs porno

slot demo

situs porno

adlvslot

adlvslot

tunas4d

https://hide-ip-soft.com/

slot pulsa

https://slot.pn-karawang.go.id/

Slot Thailand

https://slot.tapinkab.go.id/

slot dana

slot dana

slot thailand

slot 4d

slot gacor

slot thailand

https://slot-thailand.bantaragung.desa.id/

slot thailand

slot demo

https://vaksin.kkp-mataram.go.id/pages/link-slot-gacor/

https://vaksin.kkp-mataram.go.id/pages/slot-demo/

https://koni.klungkungkab.go.id/products/slot-gacor/

https://koni.klungkungkab.go.id/products/slot-online/

https://koni.klungkungkab.go.id/products/slot-demo/

https://koni.klungkungkab.go.id/products/slot-pulsa/

https://bonus.koni.klungkungkab.go.id/server-thailand/

https://binangun-singgahan.desa.id/slot-thailand/

https://4d.gunungsari.opendesa.id/

https://gunungsari.opendesa.id/assets/akun-pro-slot-demo/

https://slot-thailand.telukempening.opendesa.id/

https://www.telukempening.opendesa.id/

https://tinggarjaya.opendesa.id/

olxtoto

ahha4d